April 27, 2024

Pekerjaan menuntut banyak orang untuk menjalani rutinitas cenderung monoton sehingga penting bagi para pekerja untuk memanfaatkan waktu cuti secara maksimal.

5. Omah Kayu

1. Pujon Kidul

Wisatawan dapat menempuh perjalanan dari pusat Kota Malang kea rah Kota Batu melewati daerah Payung. Anda bisa mulai berkunjung dari jam 8 pagi sampai 7 malam. Sementara jam khusus diberlakukan untuk akhir pekan yaitu sampai jam sepuluh malam waktu setempat. Pengunjung hanya perlu membayar biaya parkir karena tiket masuknya gratis.

Menu makanan yang disediakan beragam baik dalam bentuk prasmanan ataupun tidak. Anda bisa menikmati santapan lezat sambil memandangi keindahan alam sekitarnya bersama keluarga.

2. Omah Kayu

Pemandangan alam khas Kota Batu bisa anda dapatkan dengan berkunjung ke objek Omah Kayu yang berlokasi di Gunungsari, Bumiaji. Pengunjung dapat membeli tiket masuk seharga 10 ribu saja mulai jam 9 pagi s/d 5 sore.

Anda bisa mencoba aktivitas paralayang yang banyak tersedia di sekitar objek wisata Omah Kayu. Keunikan dari Omah Kayu yaitu penginapan berbentuk menyerupai rumah pohon yang sangat menarik perhatian.

Menghabiskan waktu berlibur ke Kota Batu memang pilihan tepat. Anda bisa menikmati wisata alam pegunungan, air terjun, sampai persawahan dengan berkunjung ke tempat-tempat wisata yang sudah disebutkan di atas. Ada juga wisata sejarah dengan berkunjung ke beberapa museum seperti Museum Angkut. Persiapkan budget terbaik dan kumpulkan informasi lengkapnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *